Tutorial Reinstal Modem Newtec MDM2510

 

Modem Newtec MDM2510


Reinstall di sebabkan karena error tertentu Seperti kode error 020 dll

kalian reinstall modem Newtec MDM2510 karena kode error berapa share di kolom komentar ya kawan-kawan

oke karena saya tidak bisa basa basi mari lanjut ke tutorial reinstal nya

Perangkat yang di butuhkan

opsi 1

    - Newtec MDM2510

    - Kabel Lan

    - Leptop

opsi 2

    - Newtec MDM2510

    - Acces point / Tp link

    - Leptop

Tapi di sini saya menggunakan opsi ke 1 ya kawan kawan

1, Sambungkan Modem ke leptop

Penyambungan Modem ke leptop menggunakan kabel LAN


2. Pasang ip DHCP saja di leptop

cek Seting dhcp 
Jika menggunakn DHCP tidak bisa
pilih opsi yang saya beri tanda warna biru
dan isikan
ip address : 192.168.1.22
net mask   : 255.255.255.0
getway      : 192.168.1.1

jika sudah di lakukan test ping
test ping

Oke sudah bisa, kita lanjut ke bagian selanjutnya

2. buka via Browser Firefox atau Google chrome dll
    - Access http://192.168.1.1/


tampilan terminal status modem Newtec

3. ke menu Terminal installation dan klik Reinstall
Tampilan Termnial Installation

4. Memulai mengisikan parameter Outdor Unit

Tampilan opsi outdor unit


Untuk parameter Outdor unit sesuai intruksi yang di berikan oleh team NOC 

5. selantanjutnya parameter Beam

opsi Spot beam



Untuk parameter Beam sesuai intruksi yang di berikan oleh team NOC karena setiap lokasi berbeda 

6. Pointing
opsi antena pointing

Start Pointing untuk memaksimalkan Azimuth (pergerakan Atas ke bawah) dan Elevation (Pergerakan Kanan dan ke kiri) agar link agak sesuai target atau sop yang di berikan

pointing


pointing dan validasi

catatan pengalaman : jika di reinstall maka target harus melebihi atau sama, dengan installasi sebelumnya, agar modem bisa join ke satelit

ilustrasi : awal installasi mendapatkan 11.5 dB
maka saya harus mencapai 11.5 atau melebihi 11.5 agar link bisa naik

contoh error

jika link sudah mencapai target dan gagal di validasi karna gagal downloads software
dan ada juga file softwarenya bisa kawan kawan downloads, jika tidak ada lanjut ke opsi selanjutnya

7. validasi
Validasi

Pilih opsi Longitude Latitude
di sesuaikan dengan lokasi kawan kawan install

Untuk mempermudah kawan-kawan, bisa kunjungi website telesat untuk menentukan Longitude Latitude, jika tidak minta team NOC harusnya datanya sudah ada

sudah berhasil

akhirnya internet sudah bisa di gunakan kembali
reinstall selesai, selamat mengerjakan Dokumentasi
sekian tutorial tutorial reinstall modem newtec mdm2510
terimakasih seudah membaca

 


tags